Entries by ChartaPolitika

Rilis Survei Nasional Persepsi Publik Terkait Kinerja Pemerintah dan Peta Elektoral Terkini

Survei dilakukan pada tanggal 4 – 12 November 2022, melalui wawancara tatap muka secara langsung dengan menggunakan kuesioner terstruktur. Jumlah sampel sebanyak 1220 responden, yang tersebar di 34 Provinsi. Metodologi yang digunakan adalah metode acak bertingkat (multistage random sampling) dengan margin of error ± (2.83%) pada tingkat kepercayaan 95%. Pada survei ini juga menyajikan tren […]

Jokowi Dukung Ganjar atau Prabowo, Begini Analisa Yunarto Wijaya

VIVA Politik – Gesture Presiden Joko Widodo atau Jokowi jadi perhatian di tengah dinamika politik menuju Pilpres 2024. Jokowi dikaitkan dengan dukungan politiknya terhadap Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto. Pengamat politik Yunarto Wijaya menganalisa sampai saat ini belum bisa dipastikan sikap Jokowi meng-endorse antara Ganjar atau Prabowo. Menurut dia, jika […]

Pentingnya Intelektualitas dan Kesadaran dalam Pemilu

Kampanye politik yang dipenuhi oleh ujaran kebencian (hate speech) dan penyebaran informasi yang tidak benar (hoax), tidak akan pernah menghasilkan apapun, kecuali kegaduhan dan pertengkaran. Sampai hari ini, waktu dan energi yang sedianya dapat digunakan untuk memberikan edukasi politik kepada masyarakat, menjelaskan tujuan dan trajektori politik masing-masing, serta meraih simpati dari para calon pemilih, justru […]

Survei Charta Politika: Di Sumut dan Kaltim, Elektabilitas Ganjar Unggu

JAKARTA – Ganjar Pranowo berada di puncak elektabilitas sebagai calon presiden (capres) 2024 berdasarkan hasil survei Charta Politika Indonesia bertajuk “Preferensi Sosial dan Politik” di Sumatera Utara dan Kalimantan Timur. Ganjar mengungguli Anies Baswedan dan Prabowo Subianto. Di Sumatera Utara, Ganjar berada di urutan pertama dengan mengantongi 26,8 persen dukungan responden. Di posisi kedua ada […]

Survei Charta Politika: Prabowo Paling Banyak Dipilih Jadi Capres oleh Masyarakat Jaba

JAKARTA – Hasil survei Charta Politika Indonesia menyebut Prabowo Subianto memiliki tingkat keterpilihan atau elektabilitas tertinggi dari masyarakat Provinsi Jawa Barat (Jabar). Hal ini berdasarkan survei yang dilakukan pada September 2022. “Prabowo Subianto menjadi pilihan tertinggi publik sebagai calon presiden,” kata Direktur Eksekutif Charta Politika Indonesia, Yunarto Wijaya, Jumat (21/10/2022). Ketua Umum DPP Partai Gerindra […]

Rilis Survei Preferensi Sosial dan Politik Masyarakat di Provinsi Jawa Barat, Provinsi Sumatera Utara dan Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2022

Berikut ini kami sampaikan Rilis Survei Preferensi Sosial dan Politik Masyarakat di Provinsi Jawa Barat, Provinsi Sumatera Utara dan Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2022 Rilis Survei Charta Politika Indonesia kali ini mencoba membaca perilaku dan pilihan masyarakat terkait : 1. Kepuasan publik terhadap kinerja Pemerintah Pusat 2. Pengetahuan/Awareness Pelaksanaan Pemilu 2024 3. Elektabilitas pemilihan Gubernur, […]

Survei Charta Politika: Gibran Unggul Gantikan Ganjar di Pilkada Jateng

JAKARTA, KOMPAS.com – Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka berpeluang menggantikan Ganjar Pranowo sebagai Gubernur Jawa Tengah pada Pilkada tahun 2024. Berdasarkan survei Charta Politika Indonesia terkait Preferensi Sosial dan Politik Masyarakat Provinsi Jawa Tengah Tahun 2022, nama Gibran unggul dibanding calon kepala daerah lainnya dengan angka 37,7 persen. Capaiannya bahkan cukup lebar dibanding dengan […]

Gibran Unggul di Survei Pilgub Jateng Charta Politika: Tunggu Sukmben Wae!

Solo – Nama Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka, menempati urutan teratas dalam survei elektabilitas pemilihan gubernur (Pilgub) Jawa Tengah (Jateng) 2024 versi Charta Politika. Survei yang dilakukan pada 20-27 September 2022 itu, menempatkan Gibran di urutan pertama dengan perolehan 37,7 persen. Sementara di urutan kedua ada Wakil Gubernur Jateng Taj Yasin Maimoen dengan 17,5 […]

Rilis Survei Preferensi Sosial dan Politik Masyarakat di Provinsi Jawa Tengah, Provinsi Lampung dan Provinsi Kalimantan Tengah Tahun 2022

Rilis Survei Charta Politika Indonesia kali ini mencoba membaca perilaku dan pilihan masyarakat terkait : 1. Kepuasan publik terhadap kinerja Pemerintah Pusat 2. Pengetahuan/Awareness Pelaksanaan Pemilu 2024 3. Elektabilitas pemilihan Gubernur, Presiden, Wakil Presiden dan Partai Politik. Survei di Prov. Jawa Tengah dengan jumlah sampel 1200 responden, sedangkan Prov. Lampung dan Prov. Kalimantan Tengah jumlah […]

Pilpres 2024 Bakal Lebih Kompleks, Ini Alasannya

JAKARTA, investor.id – Direktur Eksekutif Charta Politika Indonesia Yunarto Wijaya mengatakan, pelaksanaan pemilu presiden (Pilpres) 2024 akan lebih kompleks dibandingkan Pilpres sebelumnya. Pasalnya, tidak ada lagi calon presiden incumbent, sehingga masuk di fase open election. “Secara mindset, secara terminologi politik, situasinya akan jauh lebih kompleks dibandingkan sebelumnya. Kita masuk dalam fase yang disebut open election, […]